FTSP UII KEMBALI SELENGGARAKAN PROGRAM MOBILITAS INTERNASIONAL 2025
Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Islam Indonesia (FTSP UII) kembali menyelenggarakan Program Mobilitas Internasional pada tahun 2025. Program ini diikuti oleh tiga program studi unggulan, yaitu Program Studi Teknik Sipil Program Internasional (IP), Program Studi Arsitektur Program Internasional (IP), dan Program Studi Teknik Lingkungan Program Internasional. Kegiatan ini merupakan wujud nyata komitmen FTSP UII […]

