Dekan dan Wakil Dekan Arsitektur FSMU Istanbul Turki Ikuti Upacara HUT RI Ke-70 Di UII
{mosimage}Summer School FSMU Istanbul yang termasuk wisatawan mancanegara dari Negara Turki selama 3 (tiga) minggu di Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP) Universitas Islam Indonesia (UII) mengikuti upacara peringatan Proklamasi Kemerdekaan Hari Ulang Tahun ke-70 Republik Indonesia di lapangan sepakbola UII Jl.Kaliurang Km.14,4 Sleman Yogyakarta pada tanggal 17 Agustus 2015. Ini sangat […]