FTSP UII Sedang Menuju Akreditasi Internasional
{mosimage}Saat ini Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP) Universitas Islam Indonesia (UII) sedang menuju akreditasi internasional, yaitu Program Studi Teknik Sipil menginduk Japan Accreditation Board for Engineering Education (JABEE), Prodi Arsitektur menginduk Korean Architecture Accrediting Board (KAAB), dan Teknik Lingkungan menginduk Accreditation Board of Engineering and Technology (ABET) USA. Untuk mempersiapkan diri akreditasi internasaional, FTSP […]