Entries by fcepuii

Pengajian FTSP Menjelang Ramadhan 1431 H

Kampus Terpadu,Jum’at/06 Agustus 2010. “Siraman rohani dari hari ke hari harus selalu dipupuk agar bermanfaat dikemudian hari. UII selalu memikirkan dan mewujudkan baik itu berupa kesejahteraan jasmani maupun kesejahteraan rohani kita semua,” begitu sambutan Ir.H.Mochammad Teguh,MSCE.,PhD selaku Dekan untuk memberi  self-motivation  bagi kita semua yang berada di lingkungan FTSP ini. Kampus Terpadu,Jum’at/06 Agustus 2010. “Siraman […]

Pembekalan Mahasiswa Program Unggulan S-1 Teknik Lingkungan FTSP UII

Kampus Terpadu, Jum’at/20 Agustus 2010. Dalam rangka pembekalan mahasiswa yang lolos Program Unggulan S-1 Teknik Lingkungan FTSP UII Ir.H.Mochammad Teguh,MSCE,Ph.D selaku Dekan FTSP UII menyampaikan dengan penuh harapan agar 3 calon mahasiswi dan 4 calon mahasiswa yang lolos dalam seleksi Program beasiswa Unggulan yang diselenggarakan Biro Perencanaan dan kerjasama Luar Negeri RI ini setelah kuliah […]

PEKAN TA’ARUF 2010 FTSP UII “LET’S EXPLORE OUR POTENTION AND KEEP EXIST WITHIN”

Kampus Terpadu. Ahad–Senin / 8–9 Agustus 2010 adalah hari-hari yang mengesankan bagi seluruh mahasiswa dan mahasiswi baru di Universitas Islam Indonesia termasuk mahasiswa baru Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan UII dalam menjalani Pekan Ta’aruf (PEKTA) 2010. Kegiatan ini sebenarnya didahului dengan kegiatan Pesona Ta’aruf (PESTA) 2010 yang diadakan sebelumnya pada hari Jum’at-Sabtu/6-7 Agustus 2010. Kampus […]

“SELAMAT DATANG MAHASISWA-MAHASISWI BARU FTSP UII 2010”

Demikian sederetan kalimat yang penuh sukacita dari Dekan FTSP UII Ir. H. Mochammad Teguh, MSCE.,Ph.D mewakili civitas akademika di lingkungan Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Islam Indonesia dalam acara Menyambut Mahasiswa Baru di Kampus FTSP UII dihadapan mahasiswa-mahasiswi baru FTSP UII. Dimana mahasiswa baru Tahun akademik 2010/2011 yang secara resmi sudah diterima dan registrasi […]

Teknik Lingkungan FTSP UII Bekerjasama BPKLN DEPDIKNAS Adakan Program Beasiswa Santri Unggulan 2010

Kampus Terpadu. Universitas Islam Indonesia (UII) adalah sebuah kampus dengan jurusan Teknik Lingkungan dengan masa tunggu (mendapatkan peluang kerja) paling singkat, berdasarkan survey 9 tahun terakhir yaitu berkisar 4 bulan, hal ini didukung dengan jalinan kerjasama dengan berbagai universitas luar negeri, seperti Hokkaido – Jepang, Karlsruhe jerman dan masih banyak lagi. Kampus Terpadu. Universitas Islam […]