8th Civil Engineering Research Forum

Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Universitas Islam Indonesia akan menyelenggarakan the 8th Civil Engineering Research Forum (CE ReForm) dengan tema “Transformasi Digital untuk Mewujudkan Infrastruktur Berkelanjutan yang Tangguh Bencana ” yang ditujukan kepada Akademisi, Praktisi, dan Mahasiswa/i dengan berbagai cakupan sub-topik diantaranya:

  1. Struktur
  2. Kebencanaan
  3. Transportasi
  4. Manajemen Konstruksi
  5. Geoteknik
  6. Sumber Daya Air

Speakers

️Speakers

Keynote speaker: Prof. Dr-Ing. Ir. Ilya Fadjar Maharika, M.A. IAI

Invited Speaker :

  1. Dr.Eng. Adityawan Sigit, S.T., M.T.
  2. Ryan Susanto, S.T., M.Eng.

Seminar akan diselenggarakan secara Luring di Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Universitas Islam Indonesia.

Tanggal-tanggal Penting

⏰Tanggal-tanggal penting

  • 31 Desember 2024  : Batas penerimaan makalah (full paper)
  • 7 Januari 2025  : Pengumuman makalah Diterima
  •     14 Januari 2025 : Camera Ready
  •     7 Januari 2025  : Registrasi dan Pembayaran Early Bird
  • 16 Januari 2025  : Registrasi dan Pembayaran Reguler
  • 23 Januari 2025: Pelaksanaan The 8th CE ReForm

 

Fasilitas : Sertifikat Presenter, Sertifikat Penulis, Sertifikat Best Paper, Sertifikat Best Presenter, Seminar Kit, Goodie Bang.

Luaran :  Prosiding ber – ISSN

  • Naskah terpilih akan direkomendasikan di Jurnal Teknisia UII (Sinta 3)

 

☎️*Contact Person*