Entries by fcepuii

Kado Milad Ke-53 FTSP UII ”Lakukan Penandatanganan Naskah Kerjasama dengan Kereta Api Indonesia”

Bertepatan hari Kamis Kliwon (12 Oktober) 22 Muharram 1438 H adalah merupakan hari jadi Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP)  Universitas Islam Indonesia (UII) yang ke-53. Di hari itu, selain penyelenggaraan Konferensi Nasional Inovasi Lingkungan Terbangun (ILT) “Mewujudkan Infrastruktur yang Berkeadilan”, FTSP UII juga mendapatkan kado penandatanganan kerjasama dengan PT Kereta Api Indonesia (Persero). Acara […]

Milad Ke-53 FTSP UII Adakan Konferensi Nasional ILT: Mewujudkan Infrastruktur Yang Berkeadilan

Kamis (12 Oktober) Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP) Universitas Islam Indonesia (UII) untuk yang ke-4 kalinya menyelenggarakan Konferensi Nasional Inovasi Lingkungan Terbangun (ILT) 2017, bertempat di Auditorium Gedung Mohammad Natsir FTSP UII Jl.Kaliurang Km.14,5 Sleman Yogyakarta bertajub Mewujudkan Infrastruktur yang Berkeadilan. Konferensi Nasinal ILT ini bertepatan dengan Milad FTSP UII ke-53 (lima puluh tiga) […]

Workshop Pengembangan Motivasi Kerja Jadilah Dirimu Sendiri

  Marilah bersama sama ibarat kapal, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP) Universitas Islam Indonesia  (UII) yang kita kendaria ini kita jalankan dengan sebaik baiknya agar tidak tenggelam, sehingga kapal yang kita jalani ini akan lebih baik lagi. Kalau saat ini FTSP UII semua Program sudah terakreditasi Internasinal maka target periode tahun depan bisa mendatangkan […]

Diperlukan Strategi Terbaik dalam Menghadapi Perubahan Iklim Saat ini

Dunia saat ini mengalami perubahan iklim yang cukup drastis,  bisa jadi ini akan menyebabkan  masalah yang lebih besar nanti, sehingga upaya upaya yang kita lakukan dari berbagai sektor untuk bisa mengurangi kemungkinan kemungkinan yang akan terjadi. Apabila kita tidak bisa mengurangi perubahan mungkin kita punya cara untuk beradaptasi. Manusia sudah beribu ribu tahun mengalami berbagai […]

Alfin Fadhilah Menjadi Finalis Lomba Penulisan Konservasi Energi dari Kementerian ESDM

Mahasiswa Teknik Lingkungan Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan (FTSP)  Universitas Islam Indonesia (UII) Alfin Fadhilah (14513204), berhasil lolos sebagai finalis 10 besar lomba tantangan menulis artikel yang berkaitan dengan konservasi energi dan energi terbarukan. Lomba ini diselenggarakan oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Tulisan Alfin dapat dilihat pada tautan berikut. Berikut pengalaman yang […]